Imperial Kitchen & Dimsum

Taste
4.2
Service
4.0
Hygiene
4.0
Interior
5.0
Imperial Kitchen & Dimsum
The Park Sawangan, Lantai 2, Jl. Raya Parung Ciputat No. 1, Bojongsari, Depok, Jawa Barat
021-7438866
Cuisines : Chinese , Asian
Delivery : No Info
Reservation : No Info
Wifi : No Info
Parking : Yes
Catering : No Info
Seating : Indoor

Bagikan

Cari Resto, Makan dan Promo
di Bawah 30 Ribu ?
Download Foodierate App
Ulasan / Review

Pernah makan di sini? Ceritakan pengalaman kamu!

Bookmark

Tambah Restoran Ini ke Daftar Favorit Restoran Kamu

Tambah Foto

Tambah Foto untuk Restoran Ini

Report

Ada informasi restoran yang salah?

Klaim Bisnis Restoran

Anda Pemilik Bisnis Restoran ini?

Klaim bisnis anda untuk mendapatkan banyak keuntungan seperti:

  • Mempromosikan bisnis
  • Pengkinian Data Restoran
  • Pengkinian Data Menu
  • Pengkinian Data Promo
  • Membalas Ulasan Konsumen
  • Free Contactless Menu
  • Free Restoran Marketing Tool
  • Free Restoran Management Tool

4.1 / 5

Restoran Keluarga yang Enak Buat Makan dan Ngemil di Parung

Dekorasi :
5 / 5
Kebersihan :
4 / 5
Layanan :
4 / 5
Ini nih, resto yang cozy banget.. !!
Resto nya nyaman, enak buat makan rame-rame, sekeluarga, buat family time! !!
Harga makanannya terjangkau pula, dan pilihannya banyak banget !!
Yang enak-enak, bisa ngemil dimsum, dan suka ada diskon pula, jadinya dimsumnya jadi murah banget..

1 Review Menu

Review Menu Tim Udang Jamur Shimeji
4 / 5
DImsum kalau yang namanya siomay dan hakau kan sering dan gampang dijumpai di resto-resto.
Nah, kalau yang ini, dimsumnya unik banget, bisa dibilang 1/2 jenis dimsum, 1/2 jenis masakan tim kuah, karena jenis dimsum ini berkuah.
Nama dimsumnya: Tim Udang Jamur Shimeji.
Penampakannya unik, udang berupa cacahan dan crab stick diikat dengan rumput laut, terus dikuahin sama jamur shimeji.
Jenis dimsumnya ditim / dikukus tapi ada kuahnya.
Rasanya enak.

Tanggal Kunjungan : 18 Nov 2021

Pernah makan di sini? Ceritakan pengalaman kamu ! Write Review
Restoran lain di Bojongsari :