Review Menu Makanan Bubble Brown Sugar Fresh Milk Untuk Restoran MeeNUM
Review menu Bubble Brown Sugar Fresh Milk
Minuman boba di sini murah-murah, hanya 13 k.
Weitss... murah tapi enak ga?
Untuk boba, harga 13 k termasuk worth it.
Isi minumannya di sini dalam gelas yang lumayan besar.
Kayanya untuk jenis boba, ukuran cup nya large, jadi dapat minumannya cukup banyak.
Frankly speaking, isinya banyak es-nya sih, ya, bikin minumannya dingin.
Cuman untuk jenis yang boba fresh milk, isinya ok, ada terasa susunya, ada gula arennya, bobanya juga lumayan ok, gampang dikunyah.
Overall, untuk ukuran cup large, dapat topping boba juga, isinya fresh milk, harga 13 k, cukup worth it.
Weitss... murah tapi enak ga?
Untuk boba, harga 13 k termasuk worth it.
Isi minumannya di sini dalam gelas yang lumayan besar.
Kayanya untuk jenis boba, ukuran cup nya large, jadi dapat minumannya cukup banyak.
Frankly speaking, isinya banyak es-nya sih, ya, bikin minumannya dingin.
Cuman untuk jenis yang boba fresh milk, isinya ok, ada terasa susunya, ada gula arennya, bobanya juga lumayan ok, gampang dikunyah.
Overall, untuk ukuran cup large, dapat topping boba juga, isinya fresh milk, harga 13 k, cukup worth it.
Tanggal Kunjungan : 30 Oct 2020
Helpful
3
Information
Menu : Bubble Brown Sugar Fresh Milk
Price : IDR 13,000
Restaurant : MeeNUM
Branch : MeeNUM - Pancoran Mas
Reviewer
Dessert mousse ini bentuknya cute banget, sayang buat dimakan, pengennya dipajang dan difoto azaaaa..
Gambarnya lucu, lebih mirip ke boneka daripada buat dimakan.
Bentuknya ternyata keras, dan permanen, tidak hancur lho kalo kesenggol-senggol, bentuknya solid.
Rasanya enak, dingin-dingin, ada isian di dalam dessertnya.
Isinya dan jenis mousse-nya bentuk yang padat, tidak ada yang meleleh-leleh.
Lumayan enak dessert-nya, harganya Rp 65 K per pcs.
Mousse-nya sendiri ukurannya kecil.
Ada 2 macam mie di sini, mie lebar sama mie keriting, juga ada varian kwetiau dan bihun.
Porsi mie nya besar.
Di sini yang membedakan harganya, jenis topping di mienya.
ada yang ayam, ada yang babi.
Topping babinya enak, ada babi cincang, babi chasiu (babi merah), dan babi panggang (samcan).
Kalau toppingnya kurang, bisa nambah per 20 gram babi merah seharga 10 ribu.
Harganya termasuk murah untuk bakmie topping babi.